Warta Alumni Juni 2022

[WARTA ALUMNI EDISI JUNI]

Pelayanan adalah tentang Tuhan bukan tentang kita. Maka mencari tahu kehendak Tuhan serta mengerjakannya sesuai kehendak-Nya adalah kewajiban bagi setiap pelayan Tuhan. Ini bukan tentang kita, tetapi tentang Tuhan. Ini bukan misi kita, tetapi misi Tuhan.

Terpujilah ALLAH telah memelihara setiap pekerjaan dan pelayanan alumni KMK – USU dimanapun berada. Bersyukur untuk setiap doa dan persekutuan yang kita nikmati di dalam keluarga, Gereja, dan persekutuan Alumni.

Berikut kita mengirimkan warta Alumni edisi Juni dengan tema LIVING WITH GOD’S PURPOSE, dimana terdapat beberapa tulisan abang/kakak alumni, beberapa kegiatan pelayanan yang kita kerjakan selama bulan Juni 2022 dan beberapa info pelayanan yang akan sama-sama kita kerjakan di bulan Juni.

Kiranya menjadi berkat dan sukacita bagi setiap pembaca.
Terima kasih..
Shalom…

 

Klik disini untuk membaca versi pdf